Analisis SKL kelas 12 matematika minat

Analisis SKL kelas 12 matematika minat|skl, matematika minat, kelas 12
 ANALISIS STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
 
Mata Pelajaran                : Matematika Peminatan
Kelas                                  : XII (DuaBelas)
Semester                            : Ganjil dan Genap

 

SKL

Kompetensi Inti (KI)

Kompetensi Dasar (KD)

Indikator (IPK)

Materi Pemebelajaran

Kegiatan Pembelajaran

Rencana Penilaian

 

KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

3.1 Menjelaskan keberkaitan turunan pertama dan kedua fungsi dengan nilai maksimum, nilai minimum, selang kemonotonan fungsi, kemiringan garis singgung serta titik belok dan selang kecekungan kurva fungsi trigonometri

·     Memahami keterkaitan  turunan fungsi trigonometri dengan nilai maksimum dan minimum.

·     Mengidentifikasi titik stationer,selang kemonotonan dan garis singgung kurva fungsi trigonometri.

·     Memahami cara mencari turunan fungsi trigonometri

·     Mengidentifikasi pemecahan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri

·  Nilai maksimum fungsi tigonometri

·  Nilai minimum fungsi trigonomerti

·  Selang kemonotonan fungsi trigonometri

·  Kemiringan garis singgung kurva fungsi trigonometri

·         Mencermati keterkaitan turunan fungsi trigonometridengannilai maksimum dan minimum.

·         Menentukan titik stationer,selang kemonotonandangaris singgung kurva fungsi trigonometri.

·         Mempresentasikan cara mencari turunan fungsi trigonometri

·         Mempresentasikan pemecahan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri

 

 


Selengkapnya tentang Analisis SKL kelas 12 Matematika Minat, lihat pada PDF di bawah ini :


Download Analisis SKL Kelas 12 Matematika Minat DISINI
close