PPT Latar Belakang Berdirinya Muhammadiyah

PPT Latar Belakang Berdirinya Muhammadiyah|alasan berdirinya muhamamdiyah, latar belakang muhammadiyah, PPT muhammadiyah, PPT latar belakang, ahmad dahlan dan muhammadiyah
 PPT Latar Belakang Berdirinya Muhammadiyah

latar-belakang-berdirinya-muhammadiyah
latar-belakang-berdirinya-muhammadiyah

Pembaharuan Dalam Islam
Atensi yang besar terhadap pembaharuan Islam, karena beberapa faktor: Kekuatan ide atau gagasan. Gagasan pembaharuan tersebut secara konkrit telah melahirkan format-format berislam yang tidak dikenal sebelumnya. Sisi kontroversial yang ditimbulkan oleh istilah itu sendiri.

Argumen Pembaharuan 
1. Merupakan konsekuensi dari konsep Muhammad sebagai Rasul terakhir 
2. Islam adalah agama yang bertujuan untuk menciptakan tatanan sosial-politik yang berlandaskan etika religius Islam yang kuat sebagai aktualisasi dari prinsip rahmatan lil -‘alamin ke dalam konteks ruang dan waktu yang dinamis, bergerak dan selalu berubah. 
3. Upaya pembaharuan telah menjadi bagian integral dari perjalanan sejarah umat Islam, bahkan sejak awal sejarah Islam. (Ahmad Syafi’I Ma’arif, Masalah Pembaharuan dalam Islam serta Reformulasi Tajdid Muhammadiyah Masa Kini , Makalah, Jakarta, 1985).

Latar Belakang kelahiran Muhammadiyah
FAKTOR SUBJEKTIF : AHMAD DAHLAN 
FAKTOR OBJEKTIF :
KONTEKS SEJARAH
1. Kehidupan agama yang tidak murni
2. Pendidikan Agama yang tidak efisien 
3. Misionaris Kristen 
4. Sikap masa bodoh dan bahkan antiagama kalangan intelegensia (Alwi Shihab, h. 111)
5. Kolonialisme
6. Tradisionalisme
7. Sinkretisme
8. Sekularisme
9. Kristenisasi (Harry J. Benda)

Selengkapnya tentang PPT Latar Belakang Berdirinya Muhammadiyah ada dibawah ini 


Sekian dan Terimakasih
#LatarBelakangMuhammadiyah
#Muhammadiyah
#PPTMuhammadiyah
close